• 50 Widget Keren Untuk Blog Anda

    Widget merupakan cara untuk menambahkan beberapa pernak-pernik dan keunikan ke blog Anda. Apakah Anda ingin menampilkan statistik pengunjung blog anda atau menampilkan visitor situs anda yang terhubung ke situs web Anda, Anda bisa melakukannya dengan widget.

  • Fakta dan Mtos Demam

    Kesalahpahaman tentang demam sering terjadi . Banyak orang tua langsung panik ketika mendapati anaknya demam. Padahal tidak semua demam berbahaya. Namun demikian, demam juga tidak boleh diremehkan. Yang penting, saat anak demam tetaplah tenang dan coba cari tahu penyebabnya. Dibawah ini beberapa mitos seputar demam

  • Mitos Tentang Teknologi Dalam Kehidupan Sehari-hari

    Di balik banyaknya teknologi manusia saat ini, tentu saja tidak lepas dari beberapa mitos yang menjadi "budaya" sendiri untuk masyarakat banyak dan bahkan belum memiliki bukti kuat untuk di percayai hanya berdasarkan pengalaman satu-dua orang manusia.

  • Pesulap Dengan Tubuh Terpisah

    Seorang pesulap bernama Andy Gross baru-baru ini membuat sebuah "pertunjukan" yang sangat mencengangkan. Dengan tubuh tampak terbelah menjadi dua bagian pada bagian pinggang, Andy berkeliaran di taman dan jalanan yang masih dirahasiakan lokasinya. Berkat aksinya ini, Andy sukses menakuti para warga dan membuat mereka berlari menjauhinya.

  • Post Title 5

    Bagaimana Mencintai Seseorang

Minggu, 20 Januari 2013

Spam di Facebook Masuk ke Grup

Secara harfiah spam artinya adalah sampah. Istilah spam sering kali muncul di dunia internet. Spam adalah sampah pesan yang disebarkan atau dikirimkan melalui media pesan elektronik seperti blog, website, email, atau situs, chat, sms, search engine, dengan secara massal terus-menerus dan berulang-ulang. 
Sekarang ini peredaran spam sering menggangu pengguna facebook. Spam biasanya menggunakan kata-kata menggoda dan membuat orang yang membaca tertarik untuk membuka link/URL spam tersebut. Banyak pengguna facebook yang terkecoh oleh spam yang penampakannya tidak dikenali sebagai spam. Spam biasanya digunakan oleh si Spammer untuk promosi produk, menjebak, bahkan merusak atau mencuri data-data penting para korbannya.
Spam yang beredar saat ini memang nampaknya tidak sampai mencuri password pengguna, namun hanya memanfaatkan kelemahan pengguna facebook sehingga si Spammer bisa lolos menulis halaman melalui facebook korban dengan bebas. Sejauh ini, aksi tersebut hanya mengotori halaman alias menebar spam. Spam masuk ke grup-grup yang diikuti oleh korban dan membuat penyebarannya semakin relatif cepat. Hal ini juga menggangu anggota grup yang dimasuki spam oleh korban.
Jadi, jika ada link/URL dan postingan aneh di facebook sebaiknya jangan di klik. Untuk menghindari kemungkinan yang lebih buruk jika anda sudah terlanjur menjadi korban, sebaiknya anda segera menghapus postingan spam tersebut dari akun facebook/grup anda dan mengganti password akun facebook anda secara rutin.

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Komentar Yang Anda Berikan !
Semoga Artikel Ini Bermanfaat U/ Anda ;)
Come Back ^_^